Hati-hati terhadap sertifikat palsu Seorang kawan saya dibuat pusing tujuh keliling oleh kliennya. Ceritanya begini, dia diserahi satu sertifikat tanah yang berlokasi di Jakarta Selatan untuk dibangun townhouse. Luasnya tidak begitu besar, sekitar 1200 meter-an tetapi dengan lokasi tanah yang
Langkah Menjadi Investor Properti: Panduan Santai untuk Pemula
Investasi properti itu kayak perjalanan seru yang bisa bikin kamu cuan dalam jangka panjang. Tapi tentu aja, ada ilmunya! Kalau kamu kepikiran buat nyemplung ke dunia investasi properti, yuk simak langkah-langkahnya berikut ini! 1. Tentukan Tujuan Investasi Sebelum mulai, tanyakan
Pralelang, Tahapan Krusial dalam Lelang Eksekusi Hak Tanggungan
Lelang adalah salah satu cara untuk menjual properti, di samping cara menjual secara konvensional yang sama-sama sudah dipahami bersama. Lelang bisa dengan cara lelang sukarela (non eksekusi) bisa juga dengan cara lelang eksekusi. Lelang sukarela dilakukan apabila memang pemilik properti
Persistence dan Konsisten, dibutuhkan untuk Menjadi Developer Properti Tanpa Modal
Dibutuhkan persistence dan konsistensi untuk menjadi developer properti jika kondisimu tidak punya modal yang cukup. Persisten dalam mencari peluang dan konsisten dalam melakukan prosesnya. Karena alasan inilah menjadi developer properti tanpa modal bagi sebagian orang merupakan hal yang mustahil karena
Begini Urutan Kerja Developer Properti untuk Konsumen yang Membeli Cash Bertahap
Dalam penjualan perumahan lazim dilakukan beberapa jenis pembayaran oleh konsumen, diantaranya pembayaran secara tunai atau cash keras, tunai bertahap dan dengan bantuan pembiayaan kredit pemilikan rumah (KPR). Masing-masing cara bayar tersebut ada kelebihan dan keurangannya. Untuk pembayaran tunai keras keuntungannya
Tips Sukses Menjadi Broker Properti Independen
Broker properti independen adalah broker properti yang bekerja sendiri tidak di bawah merek atau perusahaan agensi marketing tertentu. Kebanyakan mereka menjadi memasarkan properti berupa tanah. Karena yang mereka pasarkan berupa tanah kosong maka mereka lebih leluasa berhubungan dengan pemilik tanah
Bagaimanakah Ciri-ciri Tanah yang Bagus untuk Perumahan Itu?
Memahami lahan yang bagus untuk dikembangkan menjadi proyek properti adalah amat penting untuk dipahami seorang developer atau orang yang berkeinginan menjadi developer. Ketika akan mengakuisisi lahan pahami dulu ciri-ciri lahan yang bagus. Ini untuk menghindari Anda membangun proyek di lokasi
Begini Cara Menjadi Pebisnis Kaveling Tanah
Berbisnis kavling tanah merupakan salah satu pilihan bisnis di bidang properti, selain menjadi developer, broker, kontraktor dan investor. Dari segi pelaksanaan dan biaya yang dibutuhkan menjual properti dalam bentuk kaveling tanah saja lebih simple dibandingkan dengan menjual properti dalam bentuk