Peluang bisnis properti syariah di Indonesia Developer properti syariah berpeluang besar memainkan peran di Indonesia karena mayoritas penduduk kita beragama muslim. Ceruk pasar yang bisa dimasuki sangat luas dan dalam. Perkembangan terkini memperlihatkan bahwa semakin banyak konsumen yang menginginkan
Hindari Mengajukan Penawaran Pada Pandangan Pertama
Ini salah satu hal yang musti diperhatikan ketika akan bernegosiasi dengan pemilik lahan. Jangan mengajukan penawaran saat baru pertama kali ketemu. Penawaran tentang cara bayar Hal ini penting diperhatikan jika penawaran kepada pemilik lahan tersebut adalah penawaran tentang cara bayar
Anda Wajib Tahu Cara Menganalisa Lahan. Jangan Pernah Salah!
Kebanyakan orang yang akan memulai menjadi developer properti, ketika ditawarin lahan oleh seorang broker malah bingung. Mereka masih ragu-ragu, apakah harga tanah ini apakah murah atau malah kemahalan, ini yang musti diketahui. Jangan sampai salah dalam menganalisa lahan. Proyek
Apa yang Harus Diperhatikan Dalam Membangun Perumahan
“Ane lagi galau ne boss” Sahut teman saya ketika baru duduk di Citos, tempat biasa ketemu rekan bisnis di bilangan Jakarta Selatan. “Kenapa bro?” tanya saya. “Perumahan yang ane bangun belom laku-laku juga” dia mulai bercerita. “Padahal harga yang ane
Begini Gurihnya Bisnis Perumahan Bersubsidi
MBR mendapatkan subsidi ketika membeli rumah Perumahan Bersubsidi atau dikenal juga dengan Rumah Sederhana Tapak (RST) atau Rumahan Sederhana Sehat (RSH) merupakan perumahan yang diperuntukkan bagi masyarakat berpendapatan rendah (MBR). Dimana dalam pembeliannya MBR mendapat bantuan subsidi dari pemerintah. Bantuan
Amat Penting; Memiliki Tim Lawyer, TNI, POLRI dan Preman Kampung
Setiap proyek membutuhkan tim yang komplit Akan lebih baik jika ketika mengembangkan sebuah proyek properti kita memiliki tim yang komplit, mulai dari tim manajemen, teknis dan tim “pengaman” mulai dari lawyer, TNI, Polri, sampai preman kampung. Nah, dalam artikel ini
Begini Strategi Mengakuisisi Lahan untuk Dibangun Proyek Properti
Ada banyak strategi yang bisa dipraktekkan ketika akan mengakuisisi lahan untuk dibangun proyek properti, diantaranya membeli putus, beli dengan pembayaran bertahap, kerjasama lahan dan menggandeng lembaga pembiayaan dalam membeli lahan. Beli Putus Transaksi yang paling mudah dan tidak butuh pembicaraan
Lahan Hot Deal Seperti Apa Sih?
Banyak broker tanah yang menawarkan lahan kepada developer dengan bumbu kata Hot Deal, sebenarnya apa sih yang dimaksud degan hotdeal tersebut? Tidak ada pengertian baku yang ditetapkan untuk hotdeal ini, pengertiannya suka-suka pemakai saja. Jika dari arti kata perkata hotdeal