Perlu mental kuat ketika bisnis terkendala atau sukses Menjadi Pengembang Properti membutuhkan mental yang kuat. Mental yang kuat tidak hanya dibutuhkan pada saat bisnis mengalami hambatan, tetapi juga dibutuhkan pada saat bisnis di pintu sukses. Tanpa mental yang kuat Sang
Jangan Lupa Perhatikan Lebar Akses Jalan ke Proyek Anda
Lebar jalan akses penting untuk menarik minat pembeli Jika lokasi proyek Anda bukan di pinggir jalan utama, maka perlu Anda perhatikan lebar jalan akses ke lokasi proyek Anda. Misalnya jalannya masih berupa jalan tanah atau lebarnya masih kurang dari 5
Sekelumit Tentang Luas Tanah Efektif, KDB dan GSB
Luas tanah efektif Luas tanah efektif (sering juga disebut kavling efektif) adalah prosentase luasan lahan yang bisa dijadikan kavling untuk dijual dibandingkan dengan luas lahan secara keseluruhan. Menurut pengalaman, besarnya luas tanah efektif yang ideal adalah 60%. Maksudnya, luas
Cara Mudah Berternak Properti Bagi Developer
“Sejak memulai proyek pertama, saya sudah memiliki rumah 7 unit di 5 lokasi berbeda.” Begitu kata seorang teman ketika ngobrol tentang pengalamannya menjadi developer. Kenapa bisa begitu? Dia menerapkan konsep beternak properti dalam menjalankan bisnisnya!. Beternak properti maksudnya adalah memiliki
Berapa Idealnya Nilai Saham Pemilih Tanah Untuk Proyek Kerja Sama?
Tulisan ini mengulang catatan saya di group ini jauh di atas. Karena susah mencari dan kebetulan ada member yang bertanya, saya coba jawab lagi. Bagi yang masih ingat tulisan saya beberapa waktu lalu, ya biarlah buat pencerahan baru. Pertanyaannya adalah
Cara Cerdas Memanfaatkan Kontraktor Untuk Membiayai Proyek Properti
Kontraktor adalah mitra yang bisa dimanfaatkan untuk membangun proyek dengan cara menegosiasikan pembayaran. Pembayaran yang menguntungkan untuk developer adalah dengan cara pembayaran paling kecil di awal. Dengan demikian developer tidak membutuhkan modal besar untuk membangun. Pola pembayaran yang umum dilakukan
Begini Cara Menerapkan Kreatifitas Untuk Sukses Menjadi Developer Properti
Untuk menjadi developer properti Anda harus kreatif, baik dalam proses mencari lahan, negosiasi dengan pemilik lahan dan investor. Selain itu kreatifitas juga dibutuhkan dalam membuat desain dan pemasaran. Mencari lahan dengan cara biasa Dalam proses mencari lahan Anda hanya melakukan
Strategi Penerapan Harga Proyek pada Masa Pertumbuhan sampai Penutupan Proyek
Anda bebas menentukan harga jual produk anda, itulah sifat baik dari bisnis properti. Berbeda halnya jika anda menjual emas, saham dan lain-lain yang harganya sudah ditentukan oleh mekanisme pasar. Dengan adanya kebebasan menentukan harga maka anda sebagai developer properti bebas