Menjadi agen properti di Indonesia bisa jadi profesi yang menjanjikan. Dengan pertumbuhan sektor properti yang terus meningkat, peluang untuk mendapatkan penghasilan besar terbuka lebar. Namun, sukses di bidang ini bukan hanya soal jualan rumah atau apartemen, tapi juga soal strategi
Ini Beberapa Strategi Mudah untuk Menjual Properti Anda
Di dunia bisnis pemasaran adalah hal utama yang musti diperhatikan. Jika pemasaran sebuah produk lancar maka keseluruhan bisnis akan berjalan dengan baik. Demikian sebaliknya jika pemasaran produk tidak bagus maka bisnis akan mengalami hambatan. Tak terkecuali di bisnis properti. Penjualan
Kerjasama Lahan: Begini Strategi Menawarkan Laba yang Menarik Kepada Pemilik Lahan
Kerjasama lahan sering disepakati antara pemilik lahan dangan developer. Kerjasama lahan dapat diartikan sebagai kerjasama antara pemilik lahan dan developer untuk mengembangkan proyek di tanah pemilik lahan. Dengan pengertian ini pemilik lahan memiliki kewajiban untuk menyediakan lahannya sementara pengembang memiliki
Perkecil Modal, Pembayaran Tanah Secara Bertahap, Salah Satu Strategi Developer Membantu Pemerintah Mewujudkan Hunian Berimbang
Ada beberapa strategi pembayaran tanah yang bisa ditawarkan kepada pemilik lahan ketika negosiasi untuk pembayaran tanah, bisa dengan pembayaran tunai bisa juga dengan pembayaran secara bertahap. Masing-masing strategi pembayaran ini memiliki kelebihan dan kelemahan masing-masing. Baik dari sisi pemilik lahan
Ini Dia Strategi Mengakuisisi Lahan dengan Pembayaran Mundur
Salah satu strategi mengakuisisi lahan yang bisa Anda praktekkan adalah pembayaran tanah mundur sesuai dengan waktu yang disepakati. Maksudnya pembayaran tanah tidak dilakukan saat ini tetapi nanti. Berapa jauh mundur pembayarannya? Tergantung Anda dan pemilik lahan, bisa 1 tahun,
Strategi Negosiasi Pembayaran Tanah Ini Perlu Anda Praktekkan
Ketika akan mengakuisisi lahan untuk dijadikan proyek properti tidak hanya harga yang perlu diperhatikan, tetapi penting pula diperhatikan cara bayarnya. Karena dalam menghitung kelayakan proyek tidak hanya harga tanah tetapi berapa modal awal yang dibutuhkan untuk mengerjakan proyek tersebut. Banyak
Begini Cara Menetapkan Harga Perumahan dengan Strategi Harga Progresif
Banyak strategi penetapan harga yang bisa diterapkan dalam menjual perumahan. Dimana tujuannya ditetapkan strategi penetapan harga itu adalah untuk memastikan bahwa penjualan proyek sesuai dengat target yang sudah ditetapkan. Salah satu strategi penetapan harga yang bisa Anda terapkan adalah dengan
Strategi Pemasaran Perumahan dengan Direct Selling
Ada banyak strategi pemasaran proyek yang bisa dilakukan oleh developer atau tenaga pemasarnya. Bisa dengan memasarkan melalui internet atau media digital, beriklan di media cetak atau beriklan secara offline. Beriklan di media digital juga banyak pilihannya karena saat ini banyak