Workshop Cara Benar Memulai Bisnis Developer Properti Bagi Pemula Jadwal workshop: Hari: Sabtu – Minggu Tanggal: 22 – 23 Februari 2025 Waktu: Jam 09.00 WIB s.d. 16.30 WIB Tempat: Hotel Bellezza Suites, Permata Hijau, Jakarta Selatan Sebelum Anda
Beli Buku
Untuk Anda Yang Ingin Menjadi DEVELOPER PROPERTI! Satu-Satunya Buku Yang PALING LENGKAP Membahas; Bagaimana Menjadi Developer Properti Bagi Anda Yang TIDAK PUNYA MODAL Buku ini membahas SEMUA bisnis properti, baik bagi ANDA yang berminat menjadi broker, flipper, investor, bisnis kaveling
Cara Mudah Mengecek Legalitas Tanah untuk Dibangun Proyek Properti
Legalitas tanah amat penting untuk dipastikan sebelum tanah tersebut diakuisisi dan akan dibangun proyek properti. Karena apapun yang terjadi terhadap tanah ketika tanah tersebut sudah diakusisi dan dibangun proyek properti melekat kepada developer. Jika tanah tersebut bermasalah maka developer wajib
Ini Dia Beberapa Pilihan Bisnis yang Bisa Anda Lakukan di Bisnis Properti
Banyak bidang bisnis yang bisa Anda geluti ketika mau berbisnis properti. Pilihan bisnis tersebut diantaranya adalah sebagai konsultan, membeli properti lelang, jasa pengurusan sertifikat dan perizinan proyek, kontraktor dan menjadi developer properti. Mendirikan Jasa Konsultan Konsultan adalah orang yang memiliki
Strategi Sederhana yang Bisa Membuatmu Sukses Dalam Negosiasi dengan Pemilik Lahan
Negosiasi adalah usaha untuk mencapai kesepakatan dengan lawan negosiasi sehingga hasil yang didapatkan sesuai dengan yang diinginkan. Untuk mendapatkan hasil yang sesuai tersebut Anda harus mempersiapkan diri dengan matang. Dengan persiapan yang matang maka Anda bisa mengendalikan negosiasi walau dalam
Mengurus Legalitas Tanah Girik di Kantor Desa atau Kelurahan
Tanah girik adalah tanah yang belum didaftarkan ke negara sehingga tanah tersebut belum bersertifikat. Ada juga yang mengatakan bahwa tanah girik adalah tanah hak milik adat. Walaupun pengertian ini tidak sepenuhnya benar. Karena tidak semua tanah yang masih girik merupakan
Urutan Legal Lahan dari Girik, Sampai HGB Untuk Proyek Perumahan
Hak garap Lahan yang berasal dari girik/letter C, AJB Girik, SPPT, petok dan sejenisnya, hak yang melekat pada pemiliknya pada dasarnya hanya hak garap. Secara teknis tanah dengan status ini tanah masih milik negara. Apabila masyarakat menginginkan tanah ini seutuhnya
Langkah Jual Beli Tanah Girik atau yang Belum Bersertifikat
Saat ini masih banyak bidang tanah di Indonesia yang belum bersertifikat. Saat ini bukti alas haknya mungkin saja berupa girik, petok, pipil, yasan, eigendom verponding atau lainnya. Terhadap bidang tanah dengan bukti kepemilikan seperti ini bisa saja diperjualbelikan. Yang paling