Untuk menjadi developer properti, salah satu langkah yang bisa Anda lakukan adalah menjadi karyawan sebuah perusahaan pengembang properti terlebih dahulu. Karena dengan menjadi karyawan sebuah perusahaan developer properti maka Anda akan memahami pengembangan sebuah proyek properti. Cerita ini mungkin bisa
Perlunya Mentalitas Matang Untuk Sukses di Bisnis Developer Properti
Mentalitas yang matang perlu dimiliki oleh seseorang yang ingin sukses menjadi pengembang properti. Karena dengan mentalitas matang ia akan sanggup menghadapi kendala yang datang dalam proses pengembangan proyek. Kesiapan mentalitas ini amat diperlukan karena dalam setiap pengembangan proyek kerap ditemui
Jika Belum Punya Uang, Bisa PPJB atau PSPH. Apa bedanya?
Ketika seseorang akan membeli rumah atau properti lainnya namun belum punya uang sebanyak harga properti tersebut, ada caranya supaya transaksi tetap bisa dilakukan. Caranya adalah dengan dibuatnya perjanjian pengikatan jual beli (PPJB). Yang pada pokoknya pemilik mengikatkan diri menjual properti
Cara Kerjasama Lahan untuk Dibangun Perumahan
Kerjasama lahan jamak dilakukan oleh pemilik lahan dan developer. Alasannya macam-macam, mungkin saja karena memang developer tidak mau membayar tanahnya secara tunai karena itu membutuhkan modal yang amat besar. Atau mungkin juga memang si pemilik lahan tidak mau menjual putus
Mudahnya Seorang Arsitek Menjadi Pengembang, Begini Langkah-Langkahnya
Jika dirimu adalah seorang arsitek maka amat mudah bagimu menjadi seorang developer properti karena dirimu sudah menguasai langkah awal pengembangan sebuah proyek. Langkah awal tersebut berupa desain dan perencanaan. Dimana produk perencanaan dari seorang arsitek berupa gambar-gambar desain. Desain yang
Horeee, Sekarang Membeli Rumah Bisa dengan DP 0 Persen
Relaksasi: Pemerintah membolehkan KPR dengan DP 0% Pemerintah melalui Bank Indonesia (BI) mengeluarkan kebijakan pelonggaran Loan To Value (LTV) melalui Peraturan Bank Indonesia (PBI) Nomor 20/8/PBI/2018 tentang rasio Loan To Value (LTV) dan rasio Financing To Value (FTV) untuk pembiayaan
Ini Stimulus di Properti yang Sudah Diberikan; DP 0%, PPN 0% dan BPHTB Juga 0
Kondisi bisnis properti sudah mulai membaik di tahun ini, dan mungkin saja akan mencapai puncaknya tahun depan dan tahun selanjutnya. Musababnya adalah pemberian vaksin kepada masyarakat berjalan lancar sehingga sampai saat ini mayoritas masyarakat sudah divaksin. Jika mayoritas masyarakat sudah
Bisnis Properti tidak akan Pernah Rugi, Sebuah Jebakan Berfikir Yang Menyesatkan
Banyak orang berpendapat bahwa berbisnis properti sudah dipastikan pelakunya akan menjadi kaya raya, sehingga akhir-akhir ini banyak sekali pebisnis lintas sektoral yang berniat bahkan sudah terjun ke bisnis properti, terutama sebagai developer properti. Dilihat dari satu sisi memang benar, karena