Hak Pakai dalam UUPA Hak Pakai merupakan salah satu jenis hak atas tanah yang dapat diberikan berdasarkan Undang-Undang Pokok Agraria atau UU No. 5 Tahun 1960. Menurut Pasal 42 UUPA, Hak Pakai hanya bisa diberikan kepada Warga Negara Indonesia (WNI),
Ini Hal Wajib yang Harus Diperhatikan Ketika Akan Memulai Proyek Properti
Banyak yang harus dipastikan terlebih dahulu sebelum memulai sebuah proyek properti agar proyek sukses sesuai dengan yang direncanakan, diantaranya; memastikan lokasi proyek, menganalisa potensi pasar, melihat ceruk pasar yang berpotensi, memetakan masalah khususnya legalitas, menentukan harga yang kompetitif, dukungan sub-kon
Menjadi Karyawan Sebuah Perusahaan Properti Sebagai Salah Satu Cara Mudah Untuk Menjadi Developer Properti
Salah satu cara yang bisa Anda praktekkan jika ingin menjadi developer properti adalah dengan cara menjadi karyawan perusahaan developer properti terlebih dahulu. Lalu setelah memahami bisnis properti tersebut dari dalam kemudian Anda membuat perusahaan sendiri dan mengerjakan proyek sendiri. Langkah
Menjadi Developer Properti Itu Harus Mampu Menggerakkan Dukungan Dari Orang Lain
Dapatkan dukungan dari orang lain Salah satu syarat untuk bisa sukses di bisnis developer properti adalah mampu menggerakkan dukungan orang lain. Dukungan tersebut bisa berupa penyediaan lahan, tenaga, keahlian, modal dan sumber daya lain. Hal ini menjadi krusial ketika Anda
Jika Tidak Yakin Akan Berhasil Di Bisnis Properti Sebaiknya Jangan
Keyakinan yang kuat untuk sukses di bisnis properti sebagai developer harus dimiliki oleh setiap orang yang ingin menjadi developer properti. Tanpa keyakinan yang kuat, ketika menemui sedikit saja halangan ia bakal mencari alasan tentang kegagalannya. Toh saya sudah berusaha yang
Menjadi Developer Properti Tanpa Modal Itu Tidak Mungkin, Tetapi Tanpa Modal Dari Kantong Sendiri Amat Mungkin, Hanya Saja Banyak Syaratnya!
Menarik untuk membahas jika ada orang yang mengatakan bahwa menjadi developer properti bisa dilakukan tanpa modal. Kalimat ini menjebak, musykil dan musti dielaborasi lebih jauh. Untuk memahami developer properti tanpa modal mari kita lihat apa saja tahapan yang musti dilakukan
Hati-hati; Ini Dia Sebab Batalnya Surat Kuasa Jual
Surat kuasa jual lazim digunakan Dalam praktek peralihan hak properti sudah amat lazim dibuat surat kuasa jual. Dimana pemilik hak properti memberikan kuasa kepada pihak lain untuk menjualkan propertinya. Properti ini bisa berupa tanah, tanah dan bangunan dan jenis properti
Cara Meningkatkan Status Tanah Garapan Menjadi SHM
Pengertian tanah garapan Selain girik, masih ada beberapa status tanah yang belum sertifikat, diantaranya adalah tanah garapan. Tanah garapan adalah tanah yang belum dilekati sesuatu hak dan dikerjakan atau diambil manfaatnya oleh pihak lain. Pihak lain ini dinamakan penggarap, dimana