Menjalankan investasi properti sendiri memang bisa mendatangkan anda banyak sekali keuntungan asalkan anda memang paham bagaimana strategi dan langkah–langkah menjadi investor properti dalam menjalankan usaha ini. Terkadang beberapa investor yang terjun menuju ke sektor ini biasanya hanya sekedar untuk ikut–ikutan
Ini Strategi Negosiasi dengan Pemilik Lahan yang Banyak Diabaikan Orang
Kemampuan negosiasi dengan pemilik tanah menjadi hal yang krusial jika Anda akan menawarkan cara pembayaran tanah. Misalnya Anda akan menawarkan pembayaran tanah secara bertahap atau kerjasama lahan. Anda harus menawarkan sesuatu yang amat menguntungkan bagi pemilik lahan sehingga dia tidak
Menekan Ketakutan Menjadi Developer Dengan Merubah Mindset
Resiko bisnis developer properti diubah menjadi investasi Bagi pemula, memulai menjadi developer dengan skala kecil menjadi alternatif. Membangun properti perumahan dengan skala 1,2, 5, 10, unit dengan modal Rp. 100 juta sd 500 juta menjadi lebih realistis. Jika dalam sekala
Kenapa Anda Harus Menjadi Developer Properti?
Karena Developer Properti Bebas Menentukan Harga Jual Produknya Developer bebas menentukan harga jual produknya. Tidak ada yang mengatur dan membatasi seorang developer properti menetapkan harga jual produknya selain kewajaran dan daya beli masyarakat terhadap produk tersebut. Selain itu, harga kompetitor
Kreatif Developer Pas-Pasan Mencari Modal Bangun Rumah Ketika KPL KYG Tidak Memungkinkan
Saya baru ketemu developer yang kreatif mencari modal. Dia adalah developer pemula dengan modal pas-pasan. Proyek dia perijinan lengkap sudah sampai IMB pecah. Demikian juga sertifikat, sudah HGB an. PT, bahkan sudah pecah satuan. Tapi kredit pemilikan lahan (KPL) dan
Jadi Developer Apa Harus Kaya Dulu (Sebuah Tanya Jawab Imajiner)
“Bang, saya minat menjadi developer properti, tapi ngga punya modal gimana ya bang” “Kalo punya modal dulu baru mau bisnis semua orang juga bisa” “Trus gimana bang” “Banyak juga orang yang sudah sukses berbisnis itu dulunya ngga punya uang” “Maksudnya?”
Cara Benar Menjadi Agen Properti Profesional
Kebutuhan akan properti yang terus meningkat setiap tahunnya, market yang masih terbuka lebar, ditambah keuntungan yang cukup menggiurkan, sudah cukup menjadi alasan bagi siapapun untuk tertarik menggeluti bisnis sebagai agen properti. Bisa dibayangkan, jika dalam satu bulan bisa menjual rumah
Langkah Tepat Sukses Menjadi Broker Properti
Menjadi broker properti bisa dilakukan oleh siapapun. Syaratnya mudah, asalkan bisa mencari properti, punya hape dan ada pulsanya Anda sudah bisa menjadi broker properti. Syarat lainnya adalah tidak mudah menyerah, dan terus berjuang. Mencari properti untuk dibantu jualkan Untuk sukses