Salah satu kemampuan yang musti dimiliki oleh orang yang ingin menjadi developer properti adalah mampu menyiapkan skema pendanaan proyek, mulai dari sumber pendanaan hingga detail cashflow-nya. Skema pendanaan yang baik akan membawa perjalanan proyek lancar sesuai dengan perencanaan, sebaliknya
Menjadi Karyawan Sebuah Perusahaan Properti Sebagai Salah Satu Cara Mudah Untuk Menjadi Developer Properti
Salah satu cara yang bisa Anda praktekkan jika ingin menjadi developer properti adalah dengan cara menjadi karyawan perusahaan developer properti terlebih dahulu. Lalu setelah memahami bisnis properti tersebut dari dalam kemudian Anda membuat perusahaan sendiri dan mengerjakan proyek sendiri. Langkah
Menjadi Developer Properti Itu Harus Mampu Menggerakkan Dukungan Dari Orang Lain
Dapatkan dukungan dari orang lain Salah satu syarat untuk bisa sukses di bisnis developer properti adalah mampu menggerakkan dukungan orang lain. Dukungan tersebut bisa berupa penyediaan lahan, tenaga, keahlian, modal dan sumber daya lain. Hal ini menjadi krusial ketika Anda
Menjadi Developer Properti Itu Rumit, Jangan Khawatir, Begini Cara Menyederhanakannya
Menjadi developer properti itu rumit bagi orang yang belum pernah melakukannya, atau pernah mengalaminya tetapi bersikap seperti superman, semua dikerjakan sendiri. Ya, jika begitu memang rumit menjadi developer properti. Kuncinya belajar dan berbagi Sebenarnya tidak rumit-rumit amat menjadi developer properti
Ngga Usah Besar-Besar Dulu; Mulai Menjadi Developer Dengan Luas Kecil dan Beberapa Unit Saja, Lebih Mudah dan Cepat
Banyak yang berpendapat bahwa untuk menjadi developer properti harus dengan luasan tanah yang besar, dan dengan modal yang besar pula sehingga banyak yang mundur teratur mewujudkkan niatnya menjadi developer properti. Padahal tidak seperti itu, dengan modal kecil dan luasan tanah
Developer Bisa Jualan Walaupun Bangunannya Belum Ada
Ada satu sifat baik properti yang bisa dirimu manfaatkan terutama jika dirimu adalah seorang pengembang, yaitu properti itu bisa dijual walaupun fisiknya belum ada. Bagaimana proses penjualan properti dengan kondisi itu? Caranya adalah dengan membungkus kegiatan penjualan tersebut dengan acara
Begini Cara Menyederhanakan Pekerjaan Proyek Properti
Mengembangkan sebuah proyek properti itu amatlah rumit karena berhubungan dengan banyak orang di dalamnya. Menurut data dari Biro Pusat Statistik bahwa ada sekurangnya 174 bidang yang terlibat dalam pengembangan sebuah proyek properti. Orang-orang dari 174 usaha ini terdiri dari sektor
Hati-hati Jika Menerima Permintaan Rumah Ready Stock
Beberapa hari belakangan saya sering menerima konsultasi dari alumni workshop developer properti yang saya adakan. Isinya kira-kira begini; “Pak saya ada permintaan rumah 500 unit ready stock di area Jawa Barat, lokasinya terserah. Nanti jika sukses akan ada lagi permintaan